“Pengalaman saya selama tinggal di Apartemen Kemang. Saya sudah tinggal di Apartemen Kemang by Pudjiadi Prestige selama 2 tahun. Awalnya saya memutuskan untuk tinggal di apartemen ini karena lokasinya yang strategis. Saya sangat puas dengan pelayanannya dan para stafnya yang sangat ramah. “
David Doppler (Prancis)
